Desa Pesayangan

Kecamatan Talang
Kabupaten Tegal - Jawa Tengah

Artikel

Pembukaan Toko BUMDES Sumber Makmur Desa Pesayangan

Admin

22 26-0 11:11:57

121 Kali Dibaca

- Pesayangan, 26 Januari 2022-

Pembukaan Toko BUMDES (Badan Usaha Milik Desa) Sumber Makmur Desa Pesayangan

         Tepat pada hari Rabu, 26 Januari 2022 pukul 09.00 di Desa Pesayangan Kecamatan Talang Kabupaten Tegal telah di resmikan Toko Bumdes (Badan Usaha Milik Desa) Sumber Makmur di bidang Foto Copy, ATK Hingga Jajanan Anak Berdiri Di Lokasi Strategis Diantara 2 sekolah, Kantor Balaidesa dan Padat Penduduk di harapkan bisa menjadi langkah awal berkembangnya Usaha Milik Desa ini.  Kehadiran Ibu Camat yang di Sambut Meriah oleh Siswa-Siswi SD Dan Diresmikan Langsung Oleh Ibu Camat Talang Ibu Drs. Sumiyati, M.M, Bapak Kepala Desa Pesayangan Bapak Moh. Rosyidin, S. Sos, Direktur Bumdes Desa Pesayangan Bapak Muhtadi, S. Ag serta Dihadiri oleh Polsek, Danranmil, Paguyuban Kepala Desa, Pemerintah Desa serta Lembaga-Lembaga Desa. Badan Usaha Milik Desa Sumber Makmur Desa Pesayangan ini disambut baik oleh berbagai pihak dan besar harapan agar berkembangnya Usaha ini serta menjadi Langkah Awal Usaha di Unit Perdagangan.

Kirim Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Captha

Komentar Facebook

Aparatur Desa

Kepala Desa

MOH. ROSYIDIN, S.Sos NL.P

Sekretaris Desa

DEDEN ARISANDI

Kasi Pemerintahan

ACHMAD ZAMZAMI

Kasi Pelayanan

AHMAD ALIMUDIN

Kasi Kesejahteraan

AJI RIYANTO

Kaur Keuangan

NISA NABILA

Kaur Perencanaan

LELIA ASIAH

Kaur Tata Usaha dan Umum

ADHITYA RIZKI TRIO NUGROHO

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Desa Pesayangan

Kecamatan Talang, Kabupaten Tegal, 33

Komentar

Aris

09 November 2022 03:58:26

bagus.......

Media Sosial

Statistik Pengunjung

Hari ini:326
Kemarin:742
Total:155,992
Sistem Operasi:Unknown Platform
IP Address:3.144.33.132
Browser:Mozilla 5.0

Jam Kerja

Hari Mulai Selesai
Senin 08:00:00 15:15:00
Selasa 08:00:00 15:15:00
Rabu 08:00:00 15:15:00
Kamis 08:00:00 15:15:00
Jumat 08:00:00 14:30:00
Sabtu Libur
Minggu Libur

Transparansi Anggaran

APBDes 2025 Pelaksanaan

Pendapatan

AnggaranRealisasi
Rp 1.755.449.358,00RP 0,00

Pembiayaan

AnggaranRealisasi
Rp 30.989.458,00RP 0,00

APBDes 2025 Pendapatan

Hasil Aset Desa

AnggaranRealisasi
Rp 75.000.000,00RP 0,00

Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp 1.136.794.000,00RP 0,00

Bagi Hasil Pajak Dan Retribusi

AnggaranRealisasi
Rp 93.224.500,00RP 0,00

Alokasi Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp 449.830.858,00RP 0,00

Bunga Bank

AnggaranRealisasi
Rp 600.000,00RP 0,00

APBDes 2025 Pembelanjaan

Lokasi Kantor Desa

Latitude:
Longitude:

Desa Pesayangan, Kecamatan Talang, Kabupaten Tegal - 33

Buka Peta

Wilayah Desa